Pekawai

Pekawai, termasuk salah satu varietas dari species Durio kutejensis, adalah buah yang bentuknya mirip dengan durian, berasal dari Kalimantan Barat.

Pekawai
(source:  borneoclimatechange)
buah Pekawai yang sudah dibuka
(source: dreamindonesia)
Walaupun bentuk buah ini mirip durian, tapi rasanya agak berbeda.
Duri agak lembek dan panjang sedang. Daging buah berwarna kuning oranye, dan tidak selembut durian pada umumnya. Rasa buah tidak terlalu manis dan tidak mengeluarkan aroma sekuat jenis durian lain, tapi walau begitu buah ini tetap enak untuk dinikmati.

Buah ini, mungkin berkerabat dengan Pampaken dari wilayah Kalimantan Tengah dan Kalimantan Selatan, serta Lai dari Kalimantan Timur, atau mungkin saja mereka adalah buah yang sama, hanya mendapat sebutan berbeda dari penduduk setempat masing-masing.

Gallery

pohon Pekawai
(source: luckytacitatah)


2 comments:

  1. Bosan tidak tahu mau mengerjakan apa pada saat santai, ayo segera uji keberuntungan kalian
    hanya di D*EW*A*P*K / pin bb D87604A1
    dengan hanya minimal deposit 10.000 kalian bisa memenangkan uang jutaan rupiah
    dapatkan juga bonus rollingan 0.3% dan refferal 10% :)

    ReplyDelete
  2. ingin mendapatkan uang banyak dengan cara cepat ayo segera bergabung dengan kami di f4n5p0k3r
    Promo Fans**poker saat ini :
    - Bonus Freechips 5.000 - 10.000 setiap hari (1 hari dibagikan 1 kali) hanya dengan minimal deposit 50.000 dan minimal deposit 100.000 ke atas
    - Bonus Cashback 0.5% dibagikan Setiap Senin
    - Bonus Referal 20% Seumur Hidup dibagikan Setiap Kamis
    Ayo di tunggu apa lagi Segera bergabung ya, di tunggu lo ^.^

    ReplyDelete

 

Blog stat

Contact

About us | Contact me |
 | ... | ... | ... | ... | ... |